Harajuku Style


Begitu banyak bahasan tentang “HARAJUKU“, tetapi masih juga banyak orang yang ingin tahu seperti apa Harajuku Street dan harajuku style…

Harajuku adalah sebuah tempat yang terletak di Shibuya distrik kota, Tokyo, Japan. Masuk kedalam area loop line “Yamato Line”.
Harajuku terkenal sebagai pusatnya street fashion di Jepang. Selalu dipenuhi dengan pengunjung khususnya kaum remaja muda.
Salah satu kawasan fashion yang sangat menarik dengan harga yang relatif terjangkau di Harajuku adalah “Takeshita Dori“. Terletak tepat di depan Harajuku Station.
Street fashion disini artinya adalah sebuah gaya yang tidak beraturan, kontras satu sama lainnya. Contoh, menggunakan warna-warna yang tidak match, menggunakan sepasang kaos kaki yang berbeda warna dan motif, dan beberapa gaya lain yang saling bertabrakan.
Pada dasarnya gaya berpakaian di negeri sakura selalu disesuaikan dengan musim. Gaya berpakaian musim dingin dengan musim panas tentulah berbeda.
Ada beberapa GAYA di harajuku style, yaitu Cosplay, Yamanba, Lolita, Gongaru, dan sebagainya.
Yang pasti, di Takeshita Dori anda bisa menemukan berbagai macam baju dengan model terbaru, kwalitas yang bagus dan harga relatif lebih murah dibandingkan jika anda membeli di mall.
Tertarik ke Harajuku?
Anda bisa menggunakan kereta api dari TOKYO Station menuju ke Harajuku Station dengan “YAMANOTE LINE“, sekitar 15.2 Km dapat ditempuh dalam waktu 26 menit dengan biaya 190 yen.

posted under |

0 komentar:

Posting Komentar

Posting Lebih Baru Posting Lama Beranda
Powered By Blogger

    caRi bLoG apHa ??

    pEnGunJunG

    WelLcomE ! Kebanggaan yang Luar biaSa buaT saYa aTas KunjunGan anDa di Blok iNi. sEmoGa bLoG iNi beRmanfaaT baGi paRa pEngunJunG.. JanGan boSan-boSaN unTuK menGunjunGi bLog iNi.aRiGaTo GoZaimaS..

    SeKaRanG Jam ..

Daftar Blog Saya

CoRaT - coReT

pHidEoQuwH

About Me

Foto saya
HolLa KawanD,, Hidup tanPa masaLaH buKanD HiduP naManYa, maSaLaH aDaLaH uJianD daRi AllaH unTuK Kita BiaR LebiH menYuKuRi seGaLa KeLebiHan YanG tELaH DianuGeRaHKan-Nya buaT hiDuP kiTa,, AriGaTo GozaimaS to Allah SWT,,

Followers


Recent Comments